Daftar Pertanyaan Umum Baru tentang Data
Creative Commons Internasional menerbitkan daftar pertanyaan umum baru seputar penggunaan lisensi CC pada data. Daftar ini dibuat untuk lebih menjelaskan kondisi-kondisi yang harus terpenuhi agar pemegang hak cipta atas data dapat dilindungi di bawah ketentuan lisensi CC. Walau demikian, Creative Commons Internasional juga memiliki batasan pertanyaan, dan dapat Anda lihat pada tulisan ini.
Untuk berkontribusi, Anda dapat membaca dan menambahkan daftar pertanyaan pada tautan ini: http://wiki.creativecommons.org/Data.